"Mengapa Allah memuji Baginda Rosul" Tema Binrohtal Anggota Polres Jember, Oleh KH. Saifullah Hudi 

    "Mengapa Allah memuji Baginda Rosul" Tema Binrohtal Anggota Polres Jember, Oleh KH. Saifullah Hudi 

    JEMBER - Acara Binrohtal yang diadakan bagi anggota baik Polri maupun Asn Polri di Polres Jember, rutin diadakan setiap minggunya tiap hari Selasa selepas apel pagi. Acara ini dimaksudkan untuk memperkuat aspek spiritual dan moral dalam kehidupan anggota Polres, membimbing mereka menuju ke arah nilai-nilai keagamaan dan etika yang lebih baik. Selasa (17/10/2022)

    Binrohtal yang dilakukan di Masjid Mal Ja'ul Abidin Polres Jember ini diaqali dengan Sholat Dhuha berjama'ah anggota Polri, ASN dan Bhayangkari Polres Jember. Selesai Sholat Dhuha dilanjutkan dengan membaca surat Yasin dan tausiah ceramah keagamaan yang disampaikan oleh KH. Saifullah Hudi, Ketua Baznas Kabupaten Jember.

    Diharapkan dalam tausiyahnya anggota Polres Jember mendapatkan hikmah dan motivasi untuk meneladani semangat akhlaq Rasulullah SAW, sehingga dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab melayani masyarakat dapat lebih sabar dan berjalan dengan baik 

    Dalam tausiyahnya KH. Saifullah Hudi menyampaikan, "Allah memuji Rasulullah SAW karena kesabaran luar biasa yang dimiliki Baginda. Kesabaran Rasulullah dalam menyebarkan agama Islam adalah teladan yang patut diikuti oleh umat Muslim. Sabar dalam menghadapi rintangan dan tantangan adalah kunci untuk menjalani kehidupan dengan penuh keyakinan dan ketabahan" tuturnya. 

    Selain itu acara Binrohtal ini diharapkan mampu memberikan inspirasi kepada anggota Polres Jember untuk menerapkan akhlaq mulia dan kesabaran dalam melaksanakan tugas sebagai penegak hukum dan melayani masyarakat dengan baik. (AR)

    #polresjember #humaspolresjember #akbpmohnurhidayat jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pressconfrence, Polres Jember Ungkap Kredit...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Menghadiri Apel Gelar Pasukan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kapolda Jatim Resmikan 9 Gedung RS Bhayangkara Jajaran Polda Jawa Timur Secara Serentak
    Polri Siapkan Ambulans Udara Selama Operasi Lilin 2024 untuk Dukung Libur Nataru Aman
    Panglima TNI: Setiap Tindakan Yang Kalian Lakukan Jadi Cerminan Wajah TNI dan Negara Indonesia Di Mata Dunia
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Dandim 0824/Jember Hadiri Soft Launching Alun-alun Jember Nusantara, Tampilan Modern Diharapkan Mampu Tingkatkan Perekonomian
    Polres Jember dan Tim SAR Berhasil Temukan Nelayan yang Alami Laka Laut, Satu Orang Selamat
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Danramil 0824/16 Tanggul Kunjungi Pelajar SMP 17 Agustus,  Yang Sedang Jalani Ujian Semester
    Babinsa Sempusari Koramil 0824/12 Kaliwates Komsos dengan Pengurus Gereja, Bahas Rencana Pengamanan Nataru
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Banjir Luapan Landa Desa Wonoasri, Dandim 0824/Jember Turun Ke Lapangan Bersama BPBD Jember
    Tanggapi Keluhan Masyarakat, Polres Jember Lakukan Penyisiran dan Razia Aksi Balap Liar 
    Ketua Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Usai Kunjungan Kerja Ke Ranting 15 Koramil 0824/14 Panti, Tinjau Indukstri Kerajinan Alat Dapur
    Cegah Stunting Pasukan TMMD Ke 117 Tahun 2023 Bagikan Gizi Tambahan Ibu Hamil dan Balita`
    Dandim 0824/Jember Hadiri Acara Buka Puasa Bersama Perguruan Silat Se-Kabupaten Jember 
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Kerja Bakti Bersama Warga Bersihkan Jalan Desa dan Normalisasi Selokan

    Ikuti Kami