Sikapi Cuaca Ekstrim Dandim 0824/Jember Perintahkan Jajaran Waspada Bencana

    Sikapi Cuaca Ekstrim Dandim 0824/Jember Perintahkan Jajaran Waspada Bencana

    JEMBER - Menyikapi perkembangan cuaca yang sangat ekstrim akhir-akhir ini, beberapa wilayah Kabupaten dilanda bencana banjir seperti halnya di Kabupaten  Malang, serta daerah lainnya, menjadi dasar kewaspadaan yang harus dilakukan olehsemua pihak termasuk Kodim 0824/Jember.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan kembali mengingatkan jajaran agar selalu waspada bencana, kita menyiagakan oncall sebanyak satu pleton, mengantisipasi perkembangan situasi wilayah.

    Lakukan monitoring wilayah secara intensif, terutama saat cuaca hujan, lakukan upaya tanggap darurat segera apabila terjadi bencana, turunkan anggota secepatnya untuk membantu upaya tanggap darurat lakukan kooordinasi erat dengan  Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) dan Search And Rescue (SAR) serta perangkat bencana lainnya.

    Hal ini selalu kita sampaikan kepada Koramil jajaran saat oengarahan-pngarahan di Kodim, sehingga keberadaan kita diwilayah benar-benar dirasakan manfaatnya oleh masyarakat, dalam menumbuhkan rasa simpati masyarakat, sebagai kompartemen pendukung pertahanan semesta. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Mitigasi Inflasi, Koramil 0824/03 Kalisat...

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0824/09 Tempurejo Dampingi Petugas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Kepala Zona Bakamla Tengah Laksanakan Courtesy Call ke Mapolda Sulsel
    Pendampingan Screening Kesehatan di Ponpes IBU, Posramil 0824/28 Pakusari Tunjukkan Kepedulian Terhadap Kesehatan Pelajar
    Sekolah Angkasa Lanud Sultan Hasanuddin Mengikuti Babak Penyisihan Lomba AMSO

    Ikuti Kami